tips dan cara memasang saklar engkel atau saklar tunggal

07.03
TIPS DAN CARA MEMSANG SAKLAR ENGKEL ATAU SAKLAR TUNGGAL



Dalam kesempatan kali ini saya akan membahas tentang bagai mana cara memasang saklar tunggal di rumah anda.untuk lebih lanjut langsung saja kita bahas bagai mana cara merangkainya,jadi anda tinggal meniru langkah – langkahnya.


Bahan bahan yang diperlukan



•1 buah saklar engkel atau saklar tunggal
•Kabel LESTARI,ukuran 2 x 1,5 mm
•Obeng
•Tespen
•Solasi
•Kleman kabel.



Cara merangkainya.



tips dan cara memasang saklar engkel atau saklar tunggal


Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah mematikan dulu arus jalur listrik dari MCB di rumah anda,setelah itu di tes dengan mengunakan tespen,supaya terlihat listrik di rumah anda sudah mati atau belum.
Apabila listrik di rumah anda sudah mati,anda leluasa untuk merangkai saklar ganda itu



1.Tarik kabel yang berwarna hitam (positif) dan kabel yang berwarna biru (negatif) dari jalur intalasi listrik di rumah anda.
2.Pasangkan kabel yang berwarna hitam dan kabel yang berwarna biru di saklar tunggal (seperti gambar di atas).
3.Pasangkan kabel yang berwarna hitam dan kabel yang berwarna biru pada fitting lampu (seperti gambar di atas).
4.Setelah 1,2 dan 3,terpasang dengan rapih.sambungkan kabel yang berwarna hitam dari jalur intalasi listrik  dengan kabel yang berwarna hitam dari saklar tunggal.
5.Sambungakan kabel yang berwarna biru dari saklar tunggal dengan kabel yang berwarna hitam dari fitting lampu atau fitting falapon.
6.Sambungkan kabel yang berwarna biru dari jalur intalasi listrik rumah anda dengan kabel yang berwarna biru dari fitting lampu.
7.Setelah semuanya sudah rapih terpasang,anda tinggal membungkus sambungan kabel itu dengan menggunakan solasi khusus untuk kabel listrik.
8.Dan harus anda beri jarak sambungan satu dengan sambungan kabel lain nya,supaya tidak terjadi arus pendek listrik yang anda tidak harapkan terjadi di rumah anda.



Demikian artikel yang saya buat ini tentang tips atau cara memasang saklar engkel atau saklar tunggal,semoga bias bermanfaat bagi anda dan orang lain yang membacanya. amin

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔